Kembang Api
Tidak lama lagi bulan Ramadhan akan segera datang. Sehabis bulan Ramadhan tentunya bulan Syawal akan datang.
Inilah bulan yang dinantikan oleh anak - anak terutama malam 1 Syawal atau lebih dikenal malam lebaran.
Malam lebaran anak - anak sering bersuka cita dengan membakar lilin, kembang api dan juga petasan. Begitulah seterusnya kebiasaan anak - anak dimalam lebaran baik anak - anak sekarang termasuk juga anak - anak zaman dulu saya masih kecil.
