Filosofi Gelas Kosonh

in zzan3 years ago
Gelas merupakan tempat atau wadah untuk menampung air atau cairan, lalu apa sih filosofi yang bisa kita dapatkan dari gelas ini? Bila kita renungkan, apapun yang kita tuang ke dalam gelas tersebut, maka gelas tersebut akan menampungnya. Sama halnya dengan diri sendiri, apapun hal atau informasi dari luar bisa kita tampung dalam diri kita.

IMG20211204100400.jpg


IMG20211204100349.jpg


Namun yang menjadi persoalan adalah apakah kita telah menampung hal-hal yang baik atau malah hal-hal negatif yang bisa merugikan? Bila yang dituang ke dalam gelas adalah air yang baik untuk kesehatan tentu tidak akan menjadi persoalan. Namun, bagaimana bila yang dituang ke dalam gelas tersebut adalah air atau cairan yang berisi racun, tentu saja hal ini akan membahayakan diri. Jadi, pilihlah untuk menampung hal-hal yang positif saja.

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 63396.80
ETH 2615.51
USDT 1.00
SBD 2.86