Maraknya suana menjelang lebaran, berhati-hatilah dengan modus penipuan terbaru.

in #life6 years ago

image
Source

Dear Steemians.
Dalam beberapa hari lagi kita semua sebagai muslim akan menyambut dan merayakan hari kemenangan kita, yaitu hari raya Idul Fitri. Sebagaimana biasanya setiap mau lebaran semua orang pasti sudah menyiapkan uang untuk membeli baju baru, baik untuk diri sendiri, anak, istri, saudara dan lain-lain. Di tengah maraknya suana mau lebaran sering kali terjadi modus penipuan dengan berbagai macam jenisnya. Termasuk saya sendiri pernah mengalami hal tersebut saat menjelang hari raya Idul Adha kemarin, karena tanpa berhati-hati akhirnya saya menjadi korban penipuan.

image
source
Baru baru ini ada modus penipuan terbaru yaitu, modus penipuan salah mengisi pulsa ke nomer kita. Lalu si penipu tersebut mengirimkan cara untuk mengembalikan pulsa yang telah di kirim ke nomer kita tersebut. Tapi, cara pengembaliaan pulsa yang dikirim oleh si penipu tersebut adalah format pengalihan dan jika kita sampai membuka dan menekan pada format tersebut. Maka, semua panggilan dan sms masuk, akan masuk ke hp si penipu, bahkan juga termasuk Verifikasi aplikasi seperti (WA, TELEGRAM, LINE, TOKEN BANK, dll) dengan begitu si penipu sangat mudah untuk mengotak-ngatik data kita. Biasanya si penipu tersebut mengirimkan kita pulsa sebesar Rp 50.000 lalu meminta kirim balik Rp 40.000 saja dengan mengikuti intruksi yang telah di kirimkan melalui sms oleh si penipu tersebut.

Jadi, berhati-hatilah jangan sampai saya dan anda menjadi korban, dan jika ada pulsa nyasar ke hp kita anggap saja itu rejeki anak yang sholeh😃.

                 BEST REGARD @fajaralk99

image

Sort:  

Cukop groon aju postingan jih nah
Leupi ate ate bak ta baca
Khak

Hehehe.
Nyan beuhati-hati lage pu yang kalheh lon sampaikan bak postingan nyan.
Beksampe droneh jeut keu korban.

Jaman Now, memang banyak sekali penipuan, apalagi menjelang Idul Fitri, bermacam-macam modus dilakukan oleh para penjahat......
Nasehat yang sangat bermafaat. Trims