The Tea Crops in Dataran Tinggi Gayo (Tanaman Teh di Dataran Tinggi Gayo)
Tak banyak yang mengulas tentang keberadaan tanaman teh di Dataran Tinggi Gayo karena kalah bersaing dengan tanaman kopi, meskipun tanaman teh yang tumbuh di Gayo sebetulnya tanaman teh berkelas bahkan saya pernah mendengar teh – teh dari Dataran Tinggi Gayo ini pernah berjejer di antara gelas – gelas teh kerajaan Inggris di era penjajahan Belanda,bukang gelas – gelas kaca lagu Nia Daniaty. Saya sendiri pernah menemui beberapa mantan pekerja teh Belanda namun agak susah mewawancari mereka karena faktor usia dan ingatan yang sudah tidak fresh lagi sehingga informasinya terputus – putus. Nampaknya kamu dan aku juga bakal begitu di masa mendatang udah gak ingat lagi kapan pertama gabung sama medsos😃.
Not a lot of review about tea crop in Dataran Tinggi Gayo because it is less competitive with coffee crops, although the tea crop that grew at Dataran Tinggi Gayo are actually a high class tea plant and I've heard the tea crop from Dataran Tinggi Gayo was once lined up among tea cup of the British Empire in the era of Dutch colonialism in Indonesia. I was met with some former Dutch tea workers but it is rather difficult to interview them because of the old age factor and memories that are not fresh anymore so the information is discontinuous. it seems you and me will also be so in the future already do not remember again when first join with social media because old😃.
Perkebunan teh di Gayo di pusatkan di pondok baru yang sekarang menjadi Kabupaten Bener Meriah. Sisa – sisa tanaman teh ini masih gampang dijumpai di perkebunan kopi warga, biasanya di jadikan sebagai pembatas kebun bukan pembatas kelompok. Ingat ya bro tanaman tehnya di kebun kopi bukan di cafe , kalau di cafe yang ketemu teh celup
The tea plantations in Dataran Tinggi Gayo are concentrated in Pondok Baru, which is now as Bener Meriah Regency. The tea crop still easy found in coffee plantations own by coffee farmers, it's usually made as garden boundaries one and others
Tanaman teh peninggalan masa kolonial Belanda ini masih di manfaatkan warga sebagai teh untuk konsumsi pribadi, mereka mengolahnya dengan metode sederhana, pucuk teh yang masih hijau segar di petik kemudian di layukan dalam nampan sehari semalam, ke esokan harinya dilakukan pememaran bisa dengan cara di remas dengan tangan atau di gelinding dengan pemberat sampai keluar airnya kemudian di letakan kembali ke dalam nampan untuk di lakukan penjemuran/pengeringan
Tea plant relics of the Dutch colonial period is still used by local residents as a tea for personal consumption. They process it with simple method, the shoots tea picking by hand and then withered in the tray one day and one night. In the next is done squeeze by hand or rolling with ballast until the water is out and then put back into the tray for drying.
Sukensi seorang petani di bener meriah yang sedang memetik daun teh untuk konsumsi pribadi. Tanaman tehnya ada di antara tanaman kopi
Rumah burung prinilia liar pada tanaman teh. Burung ini bermanfaat untuk kebun kopi sebagai predator hama alamiah pada tanaman kopi
good post,
@gayocoffeefarm
I really like about agriculture and plantation of coffee and tea plantations in Gayo highlands, because the fertile soil is a producer of foreign exchange that can prosper the people and also can be promoted to our rich world also with agriculture. And can be created in the highland Gayo as the world's number one coffee culinary tour on the edge of freshwater lakes.
Thank you Mr.@rahmat1. But Could I know have you visited Dataran Tinggi Gayo before? Where you stay? Are you a farmer?
I've been to the edge of the lake of freshwater and I'm happy with the greenery, why not this is our land where we live and to end the stage of life to the next stage. And I am also a tropical land archepilog.
Nice to hear.
World of Photography
>Visit the website<
Thank you for participating in #smartphonephotography
You have earned 5.05 XP for sharing your photo!
Daily photos: 1/2
Daily comments: 0/5
Multiplier: 1.01
Server time: 04:14:17
Total XP: 42.60/100.00
Total Photos: 8
Total comments: 2
Total contest wins: 0
Follow: @photocontests
Join the Discord channel: click!
Play and win SBD: @fairlotto
Daily Steem Statistics: @dailysteemreport
Learn how to program Steem-Python applications: @steempytutorials
Developed and sponsored by: @juliank
Thank you @photocontest @juliank
Saat Populasi Tanaman itu sangat sedikit, alias Bes-Bes ken dapur nyanya kite masarne pe ge ketua @gayocoffeefarm
Oya genap - genap ken kite deh kati jeroh kualitase te gere kite juel pak @suhandi-gayo
Enti juel bewene cocoke? Hehehe
Cocok lagu noyape @gayocoffeefarm. Memanjakan lidah kene awak pakea, beta kedah....
Kereeen x ya kalau dibuat perkebunan tehnya.. Bisa jadi tempat wisata juga.. 🤔🤔
Gak ada lagi yang mau nanam banyak - banyak ka
Ini pengetahuan baru bagi saya pribadi. ternyata, di BM pernah ada kebun teh?
Sekrang masih ada ngak kebun teh di Bener Meriah @gayocoffeefarm?
Kalau sekarang cuma di tanam sebagai pembatas kebun aja bang @catataniranda, dan hanya di jadikan konsumsi pribadi, kalau di budidayakan kayak kebun kopi udah gak ada bang, karena kalah bersaing sama kopi.
Belum tau daerah mna tu bang ee?
Daerah pondok sayur sampai buntul banyak tu bang @bustanun
Isihen ara batang teh i kite ni bg, gere pernah ara kengon ilen..
i ponok sawah ku buntul ke dele, engoni wan perolok ni empus jema wa @abdika0990
Good post
@gayocoffeefarm
Thank you Mr.@duekie