Bunga Betadin.
Dibelakang rumah saya terdapat tanaman yang getahnya berguna untuk mengobati luka. kami biasanya menyebutnya pohon betadin.
Tanaman betadine atau bernama latin Jatropha Multifida daunnya sangat mirip dengan daun pepaya tetapi daunnya kecil tidak sebesar daun pepaya.
Cara menggunakan getahnya sebagai obat, kita hanya memetik daunnya dan diujung tangkainya akan keluar getah dan kemudian kita oleskan getah tersebut pada luka.
Selain berguna dari getahnya, pohon betadin memiliki bunga yang cantik. Bunga betadin kecil-kecil dengan tangkai yang banyak yang akhirnya bunga tersebut menjadi buah. Untuk memperbanyak pohon betadin kita hanya memerlukan biji yang berada didalam buah tersebut.
Untuk hari ini, saya rasa cukup sampai disini saja postingan, mohon maaf bila terdapat kekurangan dalam penulisan.
[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)




🌹
[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)
Selamat !!
Postingan Anda Terpilih Untuk Mendapatkan Kurasi Dari WhereIn, Terimakasih Sudah Menggunakan Tag #wherein-id Dan Tetap Semangat !
Postingan Ini Di Kurasi Manual Oleh : @victoria-bella
Salam,
Komunitas WhereIn Indonesia
[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)
This post has been rewarded by the Steem Community Curation Project #wherein
(#`O′)你试试看不回复我,看我明天还点赞你吗?
Ha recibido un voto a favor de la comunidad WHEREIN, impulsada por STEEMIT INC. Gracias por usar WHEREIN
Terimakasih Sudah Menggunakan WhereIn, Postingan Anda Terpilih Untuk Mendapatkan Upvote Dari WhereIn Dan Di Dukung Oleh Steemit.inc !