Bunga dahlia kuning

in #flower7 years ago

Hai sahabat steemians..!

Apa kabar semua..?
Semoga anda dalam keadaan sehat dan selalu dalam keadaan bahagia.

Baiklah sahabat saya sekalian..
Pada kesempatan ini saya ingin membagikan sebuah bunga dahlia liar yairu bunga dahlia berwarna kuning cerah.


image


Pada suatu hari saya sedang pergi ke sebuah tempat dan melalui jalan sawah, yang mana saat itu saya pergi bersama sahabat saya dengan kereta saya.


image


Pada saat itu saya dan sahabat saya pergi melewati jalan sawah tersebut dengan tujuan menikmati jalan-jalan sore yang mana pada sore tersebut suasana alam yang cerah dan sejuk sehingga sangat pas untuk menikmati jalan sore.


image


Di tengah perjalanan , kami melihat sebuah bunga dahlia yang berwarna kuning di tepi jalan yang kami lalui, saat itu kami singgah sebentar pas di dekat bunga dahlia tersebut dengan tujuan mengambil gambar bunga tersebut.


image


Bunga dahlia yang saya abadikan tersebut dan yang saya bagikan ini terlihat sangat indah dan cerah sehingga saya sangat menyukai bunga dahlia kuning ini.


image


Terimakasih kepada anda yang telah mengunjungi postingan saya ini dan semoga anda menyukainya

@mahyulmaulana

Sort:  

Wow very wonderful flower photography. I like it your grateful post. thank you so much .my best friend

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by al-arabi from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.