''KOLAK'' (KUWAH TUHE )
Salam Steemians..!!!
Saya ingin membuat kolak (kuah tuhe)
Sambil nonton tv , untuk cemilan malam ini
ikuti saya yaaaaaa???
Bahan yang di perlukan:
- Ketan
- Daun pisang
- santan
- nangka
- pandan
- gula(sesuai selera)
- garam (secukupnya)
Proses pembuatannya:
* ketan di bungkus lalu di kukus hingga matang
* Masakan santan dan tambahkan nangka ke dalamnya
* masukkan gula da garam
* Bila sudah mendidih, kolak siap untuk di sajikan
Selamat mencoba!!!
TERIMA KASIH
UPVOTE & FOLLOW @rina-arianti
Kuah tuhe termasuk salah satu makanan khas aceh dan juga termasuk makanan kesukaan saya, di kampung saya kuah tuhe sangat sering dibuat pada acara seperti turun ke sawah, rapat kampung dan lain lain, ada juga yang dibuat secara sendiri dirumah masing masing, dimanapun kuah tuhe dibuat rasanya sudah pasti enak dan akan disukai
Looks delicious!! Thanks for sharing! Im going to try this!
@rina-arianti
thanks, pleas you try @hoaha
Ooo kalau didaerah saya itu namanya kuah tuhe bu payeh....itu adalah menu kesukaan keluarga saya. Terima kasih telah berbagi...
sama-sama @indazu. di daerah saya juga namanya sama bu payeh
terima kasih udah mengunjungi post saya