Pidie Community Gelar Silaturrahmi di Sungai Geunie, Tangse.

in #indonesia7 years ago (edited)

IMG-20180428-WA0072.jpg
Rumah ke dua parte Pidie Comunity (atau dibahasaindonesiakan menjadi masyarakat Pidie) adalah Taufik Kupi, para pemuda, orang tua, pejabat, pekerja dan pengusaha berkumpul bertahap di warung kopi tiga pintu ini sejak pertama kali dibuka.
IMG-20180428-WA0084.jpg
Permeja mempunyai hubungan yang erat sejak disatukan oleh permainan ludo, juga sebelumnya ada yang sudah saling mengenal, mengenalkan kawannya dan tiba-tiba semua menjadi saudara setelah beberapa kali turnamen ludo. Juga karena seringnya satu meja berbicara ke meja lainnya, dibuatlah grup WA. Akhirnya hari ini (28,04,2018) kami mengadakan Silaturahmi ke Sungai Geunie.
IMG-20180428-WA0080.jpg
Ketua Tuha Peut Pidie Comunity Bos Nawi mengatakan, Kegiatan ini untuk memperjuangkan Silaturahmni antar Generasi di kabupaten Pidie, mereka yang hadir berasal dari berbagai layar -latar hai bang- belakang , tokoh partai politik, politisi, akademisi ,para Steemians, LSM ,ormas, para pemuda, pengusaha untuk bersilaturahmi. Acara silaturahmni ini merupakan yang kedua. pertama kali diselenggarakan di Krueng Tiro tahun 2017, yang kedua di Geunie Tangse Tahun 2018. Kegiatan Silaturahmni ini dilaksanakan menyambut Ramadhan.
IMG-20180428-WA0085.jpg
Ketua panitia pelaksana Ismail Von Sabi juga Geuchik Pidie Community Menututurkan kegiatan terlaksana atas dukungan masyarakat Pidie yg tergabung dalam Grup Wa Pidie Comunity, sumbangan sudah mencapai 20 juta.
Update Jumlah Donasi Sie Kameng Tanggal 27/04/2018, Pukul 19.00 Wib

  1. Anwar Sastra Putra Rp 250.000
  2. Fadli Hamid Rpa 250.000
  3. Bang Khairil Rp 200.000
  4. Bang Awal Rp 100.000
  5. Tata Taufik Kopi Rp 200.000
  6. Arnold Rp 50.000
  7. Fadhlan Tangse Rp 50.000
  8. Uda Taufik Rp 50.000
  9. Mahfuddin Ismail Rp 250.000
  10. Safwan Gade Rp 100.000
  11. Rahmat Black Star Rp 200.000
  12. Pak Hasbi Rp 100.000
  13. Abu Pasie Rp 50.000
  14. Cek To Rp 50.000
  15. Afdhal Rp 500.000
  16. Said Safwatullah Rp 100.000
  17. Maimun Wahed Rp 100.000
  18. Faisal Delima Rp 100.000
  19. Andi Kurniawan Rp 300.000
  20. Fojan Lopez Rp 50.000
    IMG-20180428-WA0078.jpg
  21. Bapak Rabiul Rp 50.000
  22. Bang Zulfikar Arz Rp 100.000
  23. Iskandar JARA Rp 50.000
  24. Bapak Dalimi Wakil Ketua DPRA Rp 1.000.000
  25. Bang Ozar Rp 100.000
  26. Hasan PK Rp 100.000
  27. Ismail Batee Rp 50.000
  28. Muzakar (Pengacara) Rp 100.000
  29. Bang Mus Mie Rp 50.000
  30. Muharram Rp 100.000
  31. Bakhtiar Rp 50.000
  32. Bang Aiyub Demokrat Rp 50.000
  33. Ismuha DP II Rp 50.000
  34. Dewa (DKI) Rp 50.000
  35. Said Reza Ekspedisi Rp 100.000
  36. Yah Muna Rp 100.000
  37. Bang Mahdi Rp 100.000
  38. Apa Don Pdtj Rp 100.000
  39. Zukhri (TZ) Rp 100.000
  40. Syukrullah Rp 50.000
  41. Bang Pon Rp 50.000
  42. Zulfikar Gempita Rp 50.000
  43. Bang Nazir Adam Rp 1.000.000
  44. Tgk Sayed Kb Tanjong Rp 50.000
  45. Teuku Rahmat Iqbal Rp 200.000
  46. Zamah Sari Rp 100.000
  47. Waled Rp 87.000
  48. Ibu Cut Meutia /DPRK Nasdem Rp 200.000
  49. Hanafiah Rp 100.000
  50. Juwakir Rp 50. 000
  51. Ixan Rp 50.000 (Konfirmasi)
  52. Zulkifli Krueng Dhoe Rp 50.000 (Konfirmasi)
  53. Bang Nasrulsyam/DP II-PAN Rp 200.000
  54. Zul Azmi Rp 50.000
  55. Isan Mobile Rp 50.000
  56. Rahmat Bom Rp 50.000
  57. Ampon Wan Rp 100.000
  58. Samsuar Ps Lhok Rp 50.000
  59. Reza Acoi Rp 50.000 (Konfirmasi)
  60. MTB Rp 50.000
  61. Anwar Umam Mobil Rp 50.000
  62. M . Jafar Rp 100.000
  63. Bpk Saiful M.Pd Unigha Rp 100.000
  64. Bang Samsul Dinkes Rp 100.000,-
  65. Fitriadi Kb Tanjong Rp 250.000
  66. Bpk Isa Alima /Mie Ayam Bandung Keunire Rp 200.000
  67. Munawir Batee Rp 50.000
  68. Fahmi Blang Asan Rp 100.000
  69. Bang Tos Rp 100.000
  70. Ibu Cut Nur Azizah Demokrat 1 Ekor 🐏 Kambing Rp 2.000.000
  71. Toke Khairul Tangse 1 Ekor Kambing🐏
  72. dr Taufik Rp 100.000
  73. Zulkarnain Rp 50.000
  74. Pak Zakaria H. M. Yusuf Rp 50.000
  75. Munawar Iskandar Rp 50.000
  76. T.Safrizal Pengacara Rp 100.000
  77. Heri Saputra Rp 100.000
  78. Suriyadi SR7 Rp 100.000 (Konfirmasi)
  79. Abi Khais Rp 100.000
  80. M. Yunus Rp 100.000
  81. Andi Firdaus Lancök Rp 100.000
  82. Sulek Rp 50.000 (Konfirmasi)
  83. Edwar Rp 50.000
  84. dr. Arika Rp 500.000
  85. Fahmi Adan Rp 50.000
  86. Said Husein Rp 200.000
  87. Bapak Afriadi Rp 200.000, -
  88. T. Muhardi Rp 100.000
  89. Isfandiari DPRK Pidie Rp 200.000
  90. Ibu Ida DPRK F-PA Pidie Rp 300.000
  91. Muzakir DPRK F-PA Pidie Rp 200.000
  92. Bpk Muzakir Rp 200.000
  93. Bapak Abdurrahman PDA Rp 100.000
  94. Tgk Hasan Rp 50.000
  95. H.Wan Bernun Rp 200.000
  96. Ibu Nursa'dah DPRK Rp 250.000
  97. Bapak Sufyan Rp 100.000
  98. Bapak Jamaluddin SP, Wakil Ketua DPRK Pidie FP-Nasden Rp 300.000
  99. Januar Rp 100.000
  100. Mulyadi MM Rp 100.000
  101. Iklil Ardabilli Rp 50.000
  102. Herman Humas Rp 50.000
  103. Cek Nadri Rp 100.000
  104. Bang Mustari Mukhtar Rp 100.000
  105. Samsuwir Rp 50.000
  106. Kanit TKP Rp 50.000
  107. Afrizal Ali Rp 50.000
  108. Bapak Makrum Rp 300.000
  109. Bang Jalius Mila Rp 100.000,
  110. Bapak Fadhullah (Dek Fad) Anggota DPR- RI Rp 1.500.000, -
  111. Tgk Anwar DPRA Rp. 3.000.000,-
  112. Lukman Rp 50.000,-
  113. Tgk Adan Ubat Rp 100.000
  114. Bang Islahuddin Rp 50.000

IMG-20180428-WA0086.jpg

Total Donasi Rp 20.007.000
Kegiatan berlangsung Sukses dan semua berbahagia. Kambing yang berhasil dimakan oleh nama-nama diatas adalah enam ekor dan diredam tinggi darahnya dengan air timun kerok, teh cincau dan juga air sungai Geunie, Tangse.
Dari yang tidak bisa k esana karena kuliah, Riazul Iqbal Melaporkan!

aci.jpg

Sort:  

Nice photos of happy people.

we are always happy here.. ahahha

minta sumbangan sbd sinek

Idroekuh ka hana meutume undangan lagoe