Popular Martial Arts in the World | Beladiri Populer di Dunia
5 Beladiri Populer di Dunia
1. Taekwondo
Taekwondo merupakan beladiri yang berasal dari Korea , Dalam ejaan bahasa Korea yang mana 'Tae' dengan artian menendang , 'kwon' berarti meninju, dan 'do' berarti seni, yang mempunyai arti "Seni tangan dan kaki". Taekwondo merupakan beladiri populer dan salah satu beladiri yang di pertandingkan di arena Olimpiade.
sumber gambar
2. Karate
Karate merupakan seni beladiri dari negara Asia timur , yaitu negara Jepang. Contoh latihan dasar karate ada tiga, yang pertama kihon , yang kedua kata yang dalam artian jurus karate dan yang terakhir ialah kumite atau tanding dan pertanrungan.
sumber gambar
3. Pencak silat
Pencak silat merupkan salah satu beladiri yang berasal dari kepulauan Melayu. Beladiri ini dikenal di beberapa negara Asia tenggara seperti Indonesia , Malaysia , dan Brunei darussalam. Pencak silat juga di pertandingkan di arena SEagames sejak tahun 1987
sumber gambar
4. Muay Thai
Muay Thai beladiri yang berasal dari Kerajaan Thai. Ciri pertarungan beladiri Muay Thai agak mirip dengan Kickboxing.
Pada era modern seperti sekarang banyak pusat beladiri Muay Thai di Indonesia dan hampir di semua kota besar Indonesia hadir pusat pelatihan Muay Thai.
sumber gambar
5. Tinju
Tinju sudah tidak asing lagi bagi warga dunia, tinju juga di pertandingkan di Olimpiade. Tinju profesional terdiri dari 3 Ronde. Salah satu atlet tinju dunia ialah Muhammad Ali dan Mike tyson.
sumber gambar