The diary game | 25 maret 2024 | mencari bekal untuk berbuka puasa |

in Steem SEA8 months ago

Picsart_24-03-25_19-18-58-486.jpg

Halo semuanya dimanapun Anda berada Semoga selalu dalam lindungan Tuhan yang maha kuasa Pada kesempatan ini saya ingin menceritakan sedikit keseharian saya pada hari ini tanggal 25 maret 2024.

baik seperti biasa saya bangun pukul 03.40 untuk membangunkan istri saya dan lalu menyiapkan makanan untuk sahur.

baik setelah kami akan sahur maka saya duduk sebentar di depan ruang tamu untuk menunggu waktunya salat subuh. Tak lama kemudian waktu sshalat shubuh pun berkumandang dan lalu saya langsung melaksanakan salat Subuh.

IMG-20240325-WA0001.jpg

setelah saya sholat subuh saya langsung melanjutkan tidur seperti biasanya sampai pukul 12.30 karena dikatakan jika kita tidur dalam melaksanakan ibadah berpuasa maka tidur itu dianggap sebagai ibadah.

Dan setelah saya bangun sekitar pukul 12.30, maka saya pergi ke kamar mandi untuk mandi untuk mendinginkan badan saya sendiri, dan lalu saya melaksanakan salat zuhur. Setelah saya salat zuhur saya langsung pergi ke belakang rumah untuk membersih-bersih di belakang rumah saya.

IMG_20240325_173734.jpg

IMG_20240325_173738.jpg

Tak lama saya bermain di belakang rumah saya maka saya masuk lagi ke rumah untuk bermain bersama anak saya singkat cerita saya sudah saya bermain sama anak saya, dan lalu saya mendengarkan suara adzan Ashar maka saya pun langsung melaksanakan salat asar.

Setelah saya salat ashar, maka Saya berencana pergi ke Simpang saya untuk membeli beberapa bekal makanan untuk berbuka puasa. Kebetulan saya pergi bersama keponakan saya maka saya membeli beberapa makanan yang ada di simpang rangkaya dan saya melihat pun orang sangat banyak di Simpang Rangkaya untuk mencari bekal untuk berbuka puasa.

IMG_20240325_175211.jpg

IMG_20240325_173740.jpg

dan setelah saya mencari beberapa makanan untuk berbuka puasa maka saya langsung berencana untuk pulang ke rumah dan Tak lama kemudian sesampainya di rumah saya menyiapkan semua makanan-makanan yang sudah saya beli. dan lalu saya menaruhnya di meja makan dan setelah itu saya menunggu beberapa menit untuk berbuka puasa menunggu waktunya untuk berbuka puasa. Tak lama kemudian saya mendengar suara bedug yaitu menandakan bahwa waktu berbuka puasa sudah tiba.

dan sesudah saya baru buka puasa maka saya makan beberapa makanan yang sudah saya beli tadi sore, lalu saya menikmati sebatang rokok Sebelum saya melaksanakan salat magrib, dan Setelah saya selesai menikmati sebatang rokok maka saya langsung melaksanakan salat magrib, dan setelah saya salat magrib, maka saya langsung keluar dan lalu sempat Bermain bersama anak saya Sebelum saya pergi masih untuk melaksanakan salat tarawih. singkat cerita suara adzan isya pun berkumandang di masjid maka saya langsung pergi ke masjid untuk melaksanakan salat tarawih, sampainya di sana saya langsung masuk ke masjid untuk melaksanakan salat insya berjamaah dan melanjutkan dengan salat tarawih berjamaah.

IMG_20240325_185338.jpg

singkat cerita saya pulang dari masjid sekitar pukul 21.30 dan lalu sesampainya di rumah saya langsung menggantikan baju dan setelah saya menggantikan baju maka saya pergi ke kedai kopi yang ada di kampung saya untuk mencari secangkir kopi di malam hari. karena sudah dari tadi pagi kita berpuasa menahan dari segala godaan setan dan menahan segala dari makanan dan minuman.

Singkat cerita Saya bangun dari tempat kedai kopi tersebut sekitar pukul 23.30 dan lalu saya langsung pulang ke rumah untuk beristirahat. hanya Sekian dan keseharian saya pada hari ini Terima kasih sudah membaca dan terima kasih sudah berkunjung di pasangan saya. Terima kasih.

Salam hangat dari saya @safrijals

We invite you to support @pennsif.witness for growth across the whole platform through robust communication at all levels and targeted high-yield developments with the resources available.
Click Here

C3TZR1g81UNaPs7vzNXHueW5ZM76DSHWEY7onmfLxcK2iQCW3x9n2uynVMGW3wmT9DUY3tkL5yKqreL6eXfh8wAstP8uJhgF1re5crbeDud2G1F9PgppiRC.png

Sort:  

Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.