Enjoying the beauty of the peak area

moment ketika healing di kawasan puncak
Setelah jadwal mengajar usai, hari ini aku diajak oleh sahabatku yang juga merupakan rekan kerja di sekolah untuk jalan-jalan alias healing ke lokasi wisata yang berada di puncak atau biasa di sebut gunung salak, aveh utara
![]() | ![]() |
|---|
![]() | ![]() |
|---|
mampir untuk shalat di salah satu area di kawasan puncak
Dengan senang hati aku menyetujui ajakan tersebut, kami berangkat menggunakan kendaraan roda empat milik salab seorang sahabatku. Sepanjang perjalanan menuju ke lokasi wisata kami berbincang dam bercanda ria. Kami juga sempat mampir membeli menu makan siang.
Selanjutnya berhubung waktu shalag dzuhur sudah tiba kami mampir di salah satu mesjid yang berada di pinggir jalan yang kami lewati, di sekitar mesjid terdapat bangunan cafe dan suasana asri puncak mulai terasa. Kami menunaikan ibadah shalat dzuhur dan beristirahat sejenak sambil berfoto sebelum melanjutkan perjalanan lagi.
![]() | ![]() |
|---|
![]() | ![]() |
|---|
tiba di kawasan puncak dan menikmati makan siang
Kebersamaan kami siang ini terasa menyenangkan, kami lantas melanjutkan perjalanan menuju ke kawasan puncak. Sesampai di kawasan puncak suasana segar dan pemandangan hutan menyapa kami, udara sejuk dan kabut kami rasakan. Kami kemudian mampir di salah satu cafe milik sahabat kami.
![]() | ![]() |
|---|
![]() | ![]() |
|---|
![]() | ![]() |
|---|
![]() | ![]() |
|---|
![]() | ![]() |
|---|
*moment healing dan kebersamaan dengan sahabat menikmati indahnya kawasan puncak
Di cafe tersebut kami duduk bersantai dan menikmati bekal makan siang serta minuman. Kami kemudian beristirahat dan mengobrol riang. Hujan ringan mulai turun menambah suasana sejuk. Kami tak melewatkan kesempatan menikmati pemandangan alam dan suasana yang indah di kawasan puncak tersebut.
Seperti biasa aku dan sahabatku melakukan sesi foto secara bergantian, dengan matar belakang suasana hutan dan kawasan pegunungan, sungguh seru dan menyenangkan.
Setelab selesai berfoto di sekutar cafe milik sahabatku, kami kemudian oamit dan menuju ke lokasi cafe lainnya. Salab satu cafe yang trendy dan estetik yang ada di kawasan puncak tersebut menjadi tempat nongkrong kami selanjutnya.
![]() | ![]() |
|---|
![]() | ![]() |
|---|
![]() | ![]() |
|---|
ketika di cafe dan menikmati indahnya kawasan luncak bersama sahabat
Sesampai di cafe tersebut kamipun duduk bersama mebikmati pemandangan alam dan memesan makanan serta minuman. Kemudian kami kembali mengobrol dan tak boleh ketinggalan melakukan sesi berfoto.
Tak terasa waktu berlalu, sianv sudah berganti sore hark. Kami lantas bersiap untuk pulang ke rumah. Aktivutas bersantai di kawasan puncak hari ini sangat menyenangkan dan mampu membuat fikiran menjadi lebih fresh segala lelah dan penat menguap begitu saja.
Apalagi berkumpul bersama rekan kerja yang sefrekuensi merupakan hal yang memberikan keceriaan tersendiri di hati. Demikianlah kami menempuh perjalanan pulang yang terasa jauh lebih singkat dibandingkan ketika kami berangkat tadi.
Aku diantarkan oleh sahabatku sampai di depan pintu pagar rumah, akupun mengucapkan terimakasih padanya. Setelah itu kami berpisah. Aku buru-buru masuk dan membersihkan diri lalu beristirahat di kamarku. Menanti waktu maghrib tiba serra menjalani malamku dengan beristirahat lebih awal.
Sampai disini dulu cerita diaryku, sampai jumpa lagi sobat steemians tersayang!!

























Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.
thanks sc 08 for the best support