
Buku yang berjudul Dari Panteu Menuju Insan Kamil merupakan buku hadiah dari Alm. Ampuh Devayan. Buku yang mengulas sedikit banyak tentang manusia merdeka ini sangat kaya akan wawasan, mulai dari memanusiakan manusia hingga membuat konsep berpikir bebas.