Masak masak di dapur umum

in #aceh7 years ago

image
Pagi paraesteemi..
Dalam tradisi Aceh, makan besar selalu dimasak oleh kaum lelaki, seperti menyiapkan kuah beulangong. Beulangong, sebutan untuk kuali besi dengan ukuran besar. Tradisi kenduri atau pesta di Aceh dari dahulu dilakukan secara massal dan gotong royong.
Aroma bumbu menjalar ke penciuman. Asap membubul dari dapur beratap plastik biru.. Hahaha...

Pemandangan seperti ini hingga sekarang masih bisa dijumpai, baik di perkotaan maupun di pedesaan Provinsi Aceh. Dimana telah menjadi tradisi makan besar pada perayaan kanduri Maulid, Sunat Rasul (kitan), pesta perkawinan, dan treun blang (turun ke sawah).
Bukan hanya tradisi yang membedakan Aceh menjadi istimewa. Provinsi syariah ini juga, punya rahasia dalam cara mengaduk memasakan saat berada di dapur...
Selamat menyamtap kernyai bro.. Hahaha..

Sort:  

Jak keno u patek.. Pe mekuah , blangong2 lon jok hahaha....

pagi pagi ngopi om