back to that know

in #busy7 years ago

Photo0110.jpg

kalimat "back to that know" pernah membuat saya dan teman saya kesal sekaligus lucu. kenapa demikian...? sebagai lulusan FKIP Bahasa inggris, apabila kami mendapati sebuah istilah atau kalimat dalam bahasa inggris, pastilah kami langsung memikirkan makna dari istilah atau kalimat tersebut. hal tersebut juga terjadi pada kalimat "back to that know". hampir setengah jam kami memikirkan makna dari kalimat tersebut, tetapi kami tetap saja tidak bisa mengartikannya. sampai akhirnya saya sadar bahwa itu bukanlah murni kalimat dalam bahasa inggris. kalimat itu hanya plesetan dari bahasa aceh yang sejatinya ditulis dengan "bek toe that kenoe", atau dalam bahasa indonesianya bermakna "jangan terlalu dengat kemari/kesini". seketika kami langsung tertawa. foto ini saya ambil untuk mengenang kejadian tersebut.

Sort:  

saling vote dan follow..
saling membahu jadi miliader kak/bang.
Salam sukses rakyat aceh
tajak beusare mate beu sajan

setuju... saleng bantu sare ureng aceh....