Hasil lukisan pemandangan karya @poseidon007

in #esteem8 years ago (edited)

Selamat pagi kawan-kawan steemian, kali ini saya membagi postingan lukisan pemandangan, semoga kawan-kawan steemian suka dan terhibur. Lukisan ini siap pada kemarin malam, namun sekarang saya bisa saya post.



Lukisan merupan kreasi seni yang memiliki arti tersendiri. Sama seperti lukisan ini yang juga memiliki arti, namun tidak bisa saya sampaikan pada pagi ini. Mohon maaf kawan-kawan.


image


Mengenai keindahan lukisan ini cukup kawan-kawan steemian yang menilainya, baik arti dari nilai seni dan arti dari lukisan ini. Bebas kepada kawan-kawan untuk mengekspresikan tentang arti lukisan ini.




Saya sadar hasil belum tentu sempurna, karena kesempurnaan hanya miliknya. Namun motivasi adalah penyemangat untuk saya dalam membuat lukisan selanjutnya, untuk saya karya saya atau lukisan saya merupakan ekspresi saya dan menjadi kenangan tersendiri dan di abadikan dalam dokumen saya. Kenangan lukisan ini akan ku jaga dan ku simpan di ruang kerja ku.