Sort:  

Biasanya, ketika datang rasa bosan atau malas menulis, kita selingi dengan membaca. Tapi kalau malas keduanya, maka seperti kata Mario Teguh; jangan malas. Itu saja.