Menikmati kesegeran Es Campur Merpati
![]() | ![]() |
|---|
Suasana tempatnya sederhana namun nyaman. Konsepnya terbuka dengan atap rumbia, memberi kesan santai dan alami. Tersedia tempat duduk lesehan bagi yang membawa keluarga besar dan juga tersedia tempat duduk kursi bagi yang ingin suasana lebih santai.
Menu yang ditawarkan cukup beragam, dengan andalan es campur yang tampil menggugah selera. Isinya lengkap, mulai dari cincau, jelly, buah-buahan, jagung, roti, hingga siraman santan dan sirup yang segar. Namun untuk es teler rasanya tidak terlalu special, setiap porsi miuman disini cukup mengenyangkan.
Pelayanan disini ramah namun untuk penyedian makanannya tidak begitu cepat. Tempat ini sering menjadi pilihan warga sekitar maupun pengendara yang ingin beristirahat sejenak sambil menikmati minuman segar.
Secara keseluruhan, Es Campur Merpati cocok dijadikan tempat persinggahan sederhana dengan menu segar, harga terjangkau, dan suasana santai. Pilihan yang tepat untuk menikmati es campur sambil menikmati suasana jalanan dan alam sekitar.
Es Campur Merpati Rp. 10.000 (8.8 Steem)
Es Teler Rp. 15.000 (13.3 Steem)
Sop buah Rp. 15.000 (13.3 Steem)
Es kosong Rp. 2.000 (1.7 Steem)
(Harga koin diatas berdasarkan harga koin steem hari ini, Selasa 27 Januari 2026)
🕙 Hari dan jam operasi: Setiap Hari / 10.00 - 18.00 wib
🚩 Alamat lengkap, [Peta Google]https://maps.app.goo.gl/ULS7yPMzj9JWqLLg8
💁♂️ Media sosial di Instagram : tidak ada
🗓️ Waktu kunjungan : 17 Januari 2026
📍Lokasi di petaAtlas Steem:[//]:# (!steematlas 5.133125 lat 97.115983 long Es Campur Merpati d3scr)




Congratulations @hellona! Your post was upvoted by @supportive. Accounts that delegate enjoy 10x votes and 10–11% APR.
Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.
Dear hellona, excellent pin! Pin curated for Steem Atlas. We appreciate you pinning with us!
Pin stats:
🟢 Beneficiary: 15%
🔴 Delegator: ✗
🟢 Witness Vote: ✓
View your post on Steem Atlas here:
https://steematlas.com/@hellona/menikmati-kesegeran-es-campur-merpati
We support quality posts, good comments anywhere and any tags.