Massive palm oil, High cooking oil prices. (10% Payout to @hive-161774)

in Steem-Environment2 years ago

IMG_20220417_165615.JPG

All photos in this post are from my personal collection.
Massive, the growth of oil palm in aceh, to the yard of the house.

Palm oil is a raw material for cooking oil, soap, candles, and even renewable fuels.


Hallo .... sahabat steemian semua, semoga dalam keadaan sehat dan dapat menjalankan semua aktivitas dengan baik dan tetap semangat, yang paling penting jangan lupa bahagia.

Sebagaimana diketahui, kelapa sawit adalah jenis tanaman industri, meskipun saat ini pohon kelapa sawit sudah menjadi tanaman rakyat, masyarakat sudah banyak melakukan penanaman pohon sawit secara pribadi-pribadi dalam luasan areal yang berbeda-beda, bahkan ada yang menanam pohon sawit dihalaman rumahnya. Wajar kemudian Indonesia diketahui menjadi salah satu negara penghasil produksi minyak sawit terbesar di dunia.

IMG_20220417_225750.JPG

Masifnya perkembangan perrumbuhan pohon sawit, khususnya yang saya ketahui di aceh mungkin disebabkan oleh :

  1. Harga buah tandan segar sawit yang menjanjikan.
  2. Perawatan yang cenderung lebih mudah.
  3. Panen setiap 15 hari sekali.
  4. Resiko gagal panen yang sangat kecil
  5. Ada juga warga yang ikut ikutan menanam saja.

IMG_20220417_164204.JPG

IMG_20220417_164140.JPG

Sebagaimana telah disampaikan diatas, sawit dapat dipanen 15 hari sekali, selanjutnya bagi sawit warga dijual ke pengumpul, untuk selanjutnya dijual ke penampung yang ke pabrik pengolahan minyak kelapa sawit. Untuk pabrik-pabrik yang ada di provinsi Aceh saat ini hanya pabrik pengolahan dari kelapa sawit menjadi CPO (crude palm oil). Sedangkan untuk pengolahan dari cpo ke barang siap pakai berupa minyak goreng atau yang lainnya dilakukan diluar aceh. Cpo dari aceh biasanya di bawa ke propinsi Sumatera Utara.

IMG_20220417_164843.JPG

IMG_20220417_164321.JPG

Yang menjadi dilema adalah, Aceh dan indonesia, setidaknya 2 bulan ini mengalami krisis minyak goreng, jika pun ada dengan harga yang mahal, hal ini tentu kotra-produktif dengan lebel sebagai negara penghasil minyak sawit terbesar dunia. Karena wilayah kami telah dikelilingi oleh pohon sawit. Walaupun sekarang ini kelangkaan minyak goreng itu sudah mampu diatasi oleh negara, tetapi ini menjadi pelajaran penting bagi kita, agar tidak terulang kembali dimasa yang akan datang.

IMG_20220417_164427.JPG

IMG_20220417_165210.jpg

Salah satu cara, agar kelangkaan minyak goreng tidak terulang adalah sebaiknya "daerah" dalam hal ini memiliki prabik pengolahan sendiri dari CPO menjadi Minyak goreng siap pakai. Sehingga pabrik ini nantinya diharapkan setidaknya dapat memenuhi kebutuhan masyarakat setempat, disamping tentu akan membuka lapangan kerja baru bagi warga, dan lebihnjauh dengan keberadaan pabrik ini diharapkan dapat mendongkrak ekonomi masyarakat aceh.

Demikian postingan ini, semoga bermanfaat dan mohon maaf jika ada salah kata atau kalimat.


Best Regard, @saifuddin73,

About Me click here

Special Thanks to : @steemcurator01, @steemcurator02, @pennsif, @steemchiller, @greenman



Sort:  

Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.
Please check my new project, STEEM.NFT. Thank you!
default.jpg

Hello, your post has been curated by the industrious seven curation team using the @steemcurator06 account.

Operated by vvarishayy

Thank you very much for your attention.

Hi, @saifuddin73

Please support our team (@alexmove.witness and @steemit-market). We ask you to vote for us as witnesses. We are developing automatic checks for the uniqueness of posts, user ratings and other scripts and activities. We are also preparing a big project - the online shop (sale for STEEM/SBD).

Every day we send double cashback to those who voted for us. Your vote is very important to us!

Coin Marketplace

STEEM 0.25
TRX 0.11
JST 0.029
BTC 69229.38
ETH 3686.26
USDT 1.00
SBD 3.43