Mencari ilmu sampai kita tua tetap harus terus belajar

in STEEM FOR INDONESIA24 days ago

Hai teman Steemian selamat malam

Beginilah kerja saya di program pembangunan dan pemberdayaan masyarakat desa (P3MD). Saya bersama ke lima rekan lagi yang sebagai tenaga pendamping profesional di kabupaten Aceh Utara. Kami sebagai tenaga ahli harus memiliki kemampuan dan cakap dalam melakukan aktivitas pelatihan dalam bentuk

  • in service training dalam bentuk pelatihan tatap muka langsung antara pelatih kami tim TAPM dengan peserta nya pendamping desa (PD) dan pendamping lokal desa (PLD) diberikan pembinaan peningkatan kapasitas sesuai materi yang dibutuhkan pada saat mereka memerlukan ilmu baru terkait untuk kelancaran pelaksanaan tugas mereka di lapangan yang akan memperbaiki kinerja mereka sendiri
  • on job training berupa praktik langsung dilapangan

Belajar tidak mengenal waktu dan usia namun kapan pun kita harus terus menuntut ilmu pengetahuan yang semakin canggih zaman tentu perlu uprage ilmu baru. Contoh nya saja setelah ada nya perbaikan pada menu deary report pendamping (DRP) dan pada menu aplikasi indeks desa membangun (idm) maka disinilah kita harus segera menguasai cara kerjanya. Transfer ilmu terjadi secara berjenjang, awalnya cukup satu orang penanggung jawab di kabupaten/kota yaitu kami yang bertugas sebagai TAPM salah seorang PIC dipanggil ke pusat untuk di latih menjadi pelatih. Selanjutnya pada saat berada di daerah lokasi tugas nya maka PIC TA harus membagikan ilmu yang di dapat kan tersebut kepada rekan kerja nya sampai yang bertugas di gampong. Teknis nya jika wilayah luas seperti Aceh Utara maka kita membagi cluster pelatihan nya agar cepat menjangkau seluruh pendamping yang bertugas di 27 kecamatan dan 852 gampong jumlah personil mencapai 300 orang lebih

20240515_101042.jpg

20240514_151121.jpg

20240515_101110.jpg

20240514_151131.jpg

Dokumentasi foto ini sedang melakukan kegiatan IST terkait pemuktahiran data IDM tahun 2024 dan indek desa tahun 2024. Langkah-langkah nya yang harus dilakukan di aplikasi IDM sebagai berikut

  1. Pilih menu kuisioner indek desa 2024 kemudian tekan simpan draft di pojok kanan atas atau menyingkronkan dengan data IDM, di progres Ilinput kuisioner indek desa akan berubah menjadi 15%.
  2. Pilih kembali menu Kuisioner 2024 lalu lakukan update data nomor 1 sampai dengan nomor 67 kemudian simpan draft.
  3. Selamat bekerja teman PD, PLD laksanakan setiap langkah nya sesuai arahan pada IST

Demikianlah mencari ilmu sampai kita tua tetap harus terus belajar

Salam spesial buat semua teman Steemian ku

20210604_154219.gif

PROMO STEEM

20210604_154219.gif

We invite you to support @pennsif.witness for growth across the whole platform through robust communication at all levels and targeted high-yield developments with the resources available.
Click Here

Delegation link for @steem4indonesia

100200300400500
10002000300040005000

Sort:  

Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.

 24 days ago 
Thank you for sharing your post in the STEEM FOR INDONESIA community

seiring berjalan nya waktu maka dunia semakin canggih, maka dari itu kita harus selalu mencari ilmu agar hidup selalu ter arahkan dan beradaptasi dengan lingkungan.

DescriptionInformation
AI & Plagiarism Free✅️
Status Account✅️
Club Statusclub5050
Support @steem4indonesia
Support burnsteem25

Tautan Mudah untuk delegasi ke @steem4indonesia

100200300400500
10002000300040005000
 24 days ago 

Thank you very much ..:)

D2CA581D-BDF5-470C-86B0-D3334D0F3161.png

Congratulations! This post has been upvoted through Curation Team#3. We support quality posts, and good comments anywhere and with any tags.

 24 days ago 

Thank you very much ...:)

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.12
JST 0.029
BTC 66504.03
ETH 3578.30
USDT 1.00
SBD 3.03