Monitoring Pelaksanaan Pembangunan Desa Dengan Dana Desa #Part2

in #indonesia6 years ago

Selamat pagi, semoga masih dalam keadaan sehat untuk seluruh steemian

image

Monitoring kegiatan pembangunan fisik di salah satu desa di kecamatan Peusangan Bireuen, adalah sebuah tugas dan rutinitas saya selaku pendamping lokal desa di kecamatan Peusangan.

image

image

Beberapa gambar dari kegiatan Pembangunan saluran sanitasi lingkungan, dimana saluran tersebut yang berfungsi selain untuk pembuangan limbah air rumah tangga, juga berfungsi untuk tetap menjaga kinkungan bersih dan terbebas darirawan penyakit nyamuk malaria dari air tergenang.

image

image

Beberapa aktifitas terlihat dari gambar, dimana disaat proses pelaksanaan pembangunan sedang berlangsung yang melibatkan partisipatif dari masyarakat desa tersebut, sehingga semakin banyak masyarakat terlibat dalam kegiatan rutinitas Pembangunan Desa, akan memberikan efek positif dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi untuk setiap kepala keluarga yang ikut sebagai tenaga kerja.

image

Demikanlah tulisan singkat saya pada pagi ini, semoga anda semua menyukai nya.....

Mari membangun Desa

Mari membangun Indonesia

Regards @helmibireuen

Sort:  

Membangun indonesia mulai dari desa 😊
Indonesia akan jaya

Aminn semoga tercapai amanah dan Keinginan Bangsa

Aminn....

Posted using Partiko Android