SYUKURI NIKMAT ALLAH Bri

in #motivation6 years ago

Ganteng itu tidak melulu wajah tampan , kulit bening , Dan aroma yg wangi.
Tapi,tampan itu indahnya bersabar,beningnya bersyukur,dan wanginya kemampuan Memaafkan.

image

Kenapa begitu?
Sebagai mana kita tau, kecenderungan dalam diri kita yaitu baruu merasakan suatu nikmat kalau dia sudah berkurang,
Atau bahkan hilang sama sekali dari diri kita.
Kita baru merasakan pentingnya gigi kalau sedang sakit gigi,
Kita baru merasakan pentingnya telinga kalau sudah tuli,
Sepanjang dia ada normal,kita kadang-kadang jarang menjaga dan memeliharanya.

Allah SWT berfirman:

وَاِذْ تَاَذَّنَ رَبُّكُمْ لَئِنْ شَكَرْتُمْ لَاَزِيْدَنَّـكُمْ وَلَئِنْ كَفَرْتُمْ اِنَّ عَذَابِيْ لَشَدِيْدٌ

"Dan (ingatlah) ketika Tuhanmu memaklumkan, Sesungguhnya jika kamu bersyukur, niscaya Aku akan menambah (nikmat) kepadamu, tetapi jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka pasti azab-Ku sangat berat."
(QS. Ibrahim 14: Ayat 7)

Mungkin langkah awal mengingatkan yaitu dengan mengajak untuk Mensyukuri nikmat allah dulu,
Karna kita manusia itu seperti ini, di acuh kan dan merasa diri kita paling benar.
Bahkan waktu kita ingatkan dia berkata "kaya uda jaminan masuk surga aja lu!" .
Dari situ mungkin kita perlu membuka sejarah dahulu kala nabi Adam di surga,di usir karna 1 kesalahan,
Apalagi kita manusia yg hidup berlumur dengan dosa.
Nauzubillah


Berbuat baiklah selagi bisa dan mampu,karna yg pada dasarnya hanya pohon yg berbuah yg di lemparin batu

Sort:  

Hey @banglun, great post! I enjoyed your content. Keep up the good work! It's always nice to see good content here on Steemit! Cheers :)

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.13
JST 0.030
BTC 56422.84
ETH 2981.82
USDT 1.00
SBD 2.19