Semesta Kata

in #story7 years ago

...
Angin malam yang menerobos pintu rumah yang barusan dibuka Ayahku. Memaksa mataku untuk berkedip-kedip agar tidak perih.

"Ayah mau ke mana? Boleh aku ikut ayah? Aku takut sendirian di rumah."

Ayah menggenggam tanganku dan menuntunku menuju bukit dan naik ke atas pohon untuk mengamati luasanya langit.

"Ayah, tadi di sekolahku ada lomba menggambar dan guruku berkata bahwa gambarku jelek sekali"

"Anakku, apa kau lihat bintang-bintang di sana?"

"Iya ayah, indah sekali"

"Bisakah kau melihat mana bintang yang lebih bercahaya dan mana bintang yang redup?"

"Itu ayah, bintang yang di sana sangat berbinar dan cantik sekali" Aku menunjuk ke arah langit.


...
The night breeze that broke through the door of the house just opened my father. Forcing my eyes to blink so as not to sting.

"Dad, Where ware you going?" I'm afraid to be alone at home. "

Dad held my hand and led me up to the hill and up the tree to see the wide sky.

"Dad, I had a drawing competition in my school and my teacher said to me that mine was very bad"

"My son, do you see the stars there?"

"Yaa! So beautiful"

"Can you see which star is more luminous and where is the dim star?"

"There! , the star is so sparkling and so clear" I pointed toward the sky.


10x10.jpg
Source

"Anakku, setiap bintang di langit memiliki kadar cahaya masing-masing. Jika kau melihat bintang yang di sebelah sana berbinar, belum tentu orang yang berada di belahan bumi lain melihat yang sama.
Saat ini sebagian penghuni bumi yang sedang menikmati indahnya langit malam, ada pun yang lelap setelah lelahnya persajngan hidup.
Gambar maupun tulisan adalah sebuah karya di mana setiap orang yang melihat dan membacanya memiliki sudut pandang yang berbeda. Ada yang suka ada yang tidak. Ada juga yang memang ingin menikmati karya tersebut dan ada yang tidak tertarik dengan hal seperti itu.
Mengapa demikian? Karena kreatifitas adalah hal yang relatif dan fleksibel."

Aku terdiam dan lama sekali mencerna perkataan Ayah.
...


"My son, every star in the sky has its own light levels. If you see a star on the other side glowing, not necessarily that person in the other hemisphere sees the same.
Currently most of the inhabitants of the earth who are enjoying the beautiful night sky, there is a sound after the fatigue persajngan life.
Paintings and papers is a work in which everyone who sees and reads it has a different point of view. Sometimes there are people who like and some are not. There are also who want to enjoy the work and there are not interested in such a thing.
Why is that? Because creativity is a relative and flexible thing."

I fall silent and for a long time ponder his words.
...

Sort:  

Hello @smcipa Nice to see you. I wish a very successful journey.

Thank you @karmachela , hope u success with your beloved @mochanoz :)