Lalat hitam
Selamat malam sahabat steemian, dimanapun anda berada salam sejahtera untuk kita semua Semoga kita semua selalu berada dalam keadaan sehat selalu, dan selalu berfikir positif serta dijauhkan dari hal yang tidak baik tentunya ya ..
Nama ilmiahnya adalah Hoverfly, juga disebut lalat bunga atau lalat syrphid, adalah keluarga serangga Syrphidae. Seperti namanya, mereka sering terlihat melayang-layang di bunga, hoverfly dewasa dari banyak spesies memakan nektar dan serbuk sari, sedangkan larva (belatung) memakan berbagai jenis makanan.
Pada beberapa spesies, larva adalah saprotrof, memakan tumbuhan dan hewan yang membusuk di tanah atau di kolam dan aliran air. Pada spesies lain, larva adalah insektivora dan memangsa kutu daun, thrips, dan serangga penghisap tanaman lainnya. Lalat bunga adalah sebuah spesies lalat bunga yang hanya ditemukan di hutan, dan juga ditemukan di habitat yang terdapat banyak tumbuhan liar yang sedang berbunga, seperti bisa di lihat bunga putri malu yang barusan saya perlihatkan. penamaan spesies tersebut masih termasuk dalam katagori lalat tapi dia lebih suka dengan tanaman bunga untuk mendapatkan makanan.
Saya rasa sampai disini dulu, sampai bertemu di postingan saya selanjutnya, foto ini saya ambil menggunakan camera hand phone Oppo Reno 5 dengan suasana alam yang indah di area pedesaan tempat tinggal saya di Geudong, sekian dulu salam saya @Moly.gomes
Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
please click it!
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)
The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.